"Demi mewujudkan kemandirian ekonomi serta membantu mengelola keuangan terhadap berbagai macam kegiatan dan usaha masyarakat, Bank DPM kini hadir dihadapan anda."
Pinjaman Kredit PRK merupakan fasilitas pinjaman yang diberikan oleh BPR Duta Pakuan Mandiri kepada debitur sesuai dengan kebutuhan dana (plafond) yang dialokasikan dengan suku bunga rendah dan cicilan ringan, serta dengan jangka waktu yang relatif singkat. Kelebihan dari fasilitas pinjaman ini adalah bunga yang dikenakan hanya untuk berapa besar yang digunakan dari plafond kredit yang diberikan.
Keunggulan & Kelebihan :
Ketentuan & Persyaratan: